|
Term | Istilah indonesia | Definition | Definisi Bahasa Indonesia |
---|---|---|---|---|
|
fixed angle plot | plot sudut tetap (terminologi bahasa inggris British) | (British terminology). Plot prepared in advance for use in normal SOUNDING in lieu of a STATION POINTER. The arcs of equal angle subtended by selected... more | Plot yang sebelumnya sudah disiapkan untuk digunakan pada PERUM normal pada PETUNJUK STASIUN. Lengkung sudut yang setara dialihkan oleh TANDA tertent... more |
|
fixed angle sounding | pemeruman sudut tetap. | See SOUNDING. | Lihat PEMERUMAN. |
|
fixed platform | platform tetap. | See FIXED STATION. | Lihat STASIUN TETAP. |
|
fixed star | bintang tetap. | A STAR. The expression is used particularly to distinguish STARS from other HEAVENLY BODIES; so called by ancients to distinguish STARS from the... more | BINTANG. Pernyataan yang digunakan untuk membedakan BINTANG dari BENDA LANGIT yang lain; pada zaman dulu digunakan untuk membedakan BINTANG dari BIDA... more |
|
fixed station | stasiun tetap. | A radiolocation station which is situated in one particular spot throughout the period of its operation. As opposed to MOBILE STATION. Also called... more | Sebuah stasiun radiolokasi yang terletak di satu titik sepanjang periode operasinya. Berlawanan dengan STASIUN BERGERAK. Disebut juga sshore station.... more |
|
fixing | fixing. | The process of rendering a developed photographic image permanent by removing the unaffected light-sensitive material. | Proses me-render sebuah gabar fotografi dengan menghilangkan bahan peka cahaya yang tidak terdampak. |
|
fixing interval | Interval fixing. | The time or distance elapsed between two subsequent fixes. | Waktu atau jarak yang berlalu di antara dua fix yang berturut-turut. |
|
fjord | fjord. | See FIORD. | Lihat FIORD. |
|
flare stack | tmpukan suar. | A tall structure used for burning-off waste oil or gas. | Sebuah struktur tinggi yang digunakan untuk membakar sisa minyak atau gas. |
|
flare triangulation | Triangulasi suar. | See TRIANGULATION. | Lihat TRIANGULASI. |
|
flat | flat. | A level tract of LAND, as the BED of a dry LAKE or an area frequently uncovered at LOW TIDE. Usually in plural. | Saluran level di DARATAN, sebagai DASAR dari sebuah DANAU yang kering atau wilayah yang sering tidak tertutupi oleh pasang rendah. |
|
flat-bed plotter | Plotter dasar flat. | A plotter which uses a flat surface to mount the drawing base. | Plotter yang menggunakan permukaan yang datar sebagai dasar menggambar. |
|
flattening of the earth | Pendataran bumi. | The ratio of the difference between the equatorial and polar radii of the EARTH (major and minor semi-axes of the SPHEROID) and its equatorial radius ... more | Rasio antara selisih khatulistiwa dan kutub BUMI (sumbu mayor dan minor BOLA BUMI) dan radius khatulistiwanya (sumbu semi mayor). Pendataran bumi adal... more |
|
flight altitude | Ketinggian penerbangan. | See ALTITUDE. | Lihat KETINGGIAN. |
|
flight strip | Strip penerbangan | A succession of overlapping AERIAL PHOTOGRAPHS taken along a single COURSE. | . Suksesi FOTOGRAFI UDARA yang diambil sepanjang satu arah saja |
|
Flinders bar | Batang Flinders. | A bar of soft unmagnetized iron placed vertically near a MAGNETIC COMPASS to counteract DEVIATION caused by MAGNETIC INDUCTION in vertical SOFT IRON o... more | Sebatang besi tidak bermagnet yang ditempatkan secara vertikal dekat KOMPAS MAGNETIK untuk menangkal PENYIMPANGAN yang disebabkan oleh INDUKSI MAGNETI... more |
|
float | pelampung. | Any buoyant object attached to nets or fishing lines: term also used for the small buoys used for current observations. | Objek rambu yang ditempatkan pada jaring atau garis pemancingan: digunakan juga untuk rambu kecil yang digunakan untuk pengamatan terkini. |
|
float gauge | Pengukur apung. | See GAUGE. | Lihat PENGUKUR. |
|
floating breakwater | Pemecah gelombang. | A contrivance consisting of a series of square frames of timber connected by mooring chains or CABLES attached to anchors or stone blocks in such a ma... more | Penemuan yang terdiri dari serangkaian bingkai timber persegi yang dihubungkan oleh rantai atau KABEL yang melekat pada jangkar atau batu sehingga mem... more |
|
floating dock | Dermaga apung. | See DOCK. | Lihat DERMAGA. |