Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
threshold
permulaan
In aeronautical terminology, the beginning of that portion of the RUNWAY usable for landing.
Dalam kamus aeronautika, permulaan LANDASAN PACU yang dapat digunakan untuk pendaratan.
threshold speed
Kecepatan permulaan
The minimum SPEED of CURRENT at which a particular CURRENT METER will measure at its rated reliabi­lity.
KECEPATAN ARUS minimal yang mana METER ARUS tertentu akan mengukur reliabilitas terukurnya.
thunder
petir
Sharp or rumbling SOUND which accompanies LIGHT­NING.
SUARA tajam dan bergemuruh yang menyertai KILAT.
thunderstorm
Badai petir
One or more sudden electrical discharges manifested by the flash of light (LIGHTNING) and a sharp or rumbling sound (THUNDER).
Satu atau lebih debit listrik yang ditandai dengan kilatan petir (KILAT) dan suara gemuruh yang tajam (PETIR).
tidal basin
Cekungan pasang surut
See BASIN.
Lihat CEKUNGAN.
tidal bore
tidal bore
See BORE.
Lihat BORE.
tidal constants
Konstan pasang surut
Tidal relations that remain essenti­ally constant for any particular locality. Tidal const­ants are classed as harmonic and non-harmonic, the HARMON... more
Tidal relations that remain essenti­ally constant for any particular locality. Tidal const­ants are classed as harmonic and non-harmonic, the HARMONIC CONSTANTS consisting of the AMPLITUDES and EPOCHS, and the NON-HARMONIC CONSTANTS including those values determined directly from OBSERVATIONS, such as tidal ranges and intervals.
Hubungan pasang surut yang tetap konstan di tempat tertentu. Konstan pasang surut dikelompokan sebagai harmonis dan non harmonis, KONSTAN HARMONIS ter... more
Hubungan pasang surut yang tetap konstan di tempat tertentu. Konstan pasang surut dikelompokan sebagai harmonis dan non harmonis, KONSTAN HARMONIS terdiri dair AMPLITUDO dan WAKTU, dan KONSTAN NON HARMONIS meliputi nilai yang ditentukan secara langsung dari PENGAMATAN, seperti jarak dan interval pasang surut.
tidal constituent
Unsur pasang surut
See HARMONIC CONSTITUENT.
Lihat UNSUR HARMONIS.
tidal current
Arus pasang surut
See CURRENT.
Lihat ARUS.
tidal current chart
Peta arus pasang surut
See CHART.
Lihat PETA LAUT.
tidal current signal
Sinyal arus pasang surut
See SIGNAL.
Lihat SINYAL.
tidal (or tide) cycle
Siklus pasang surut
A complete set of tidal condi­tions, as those occurr­ing during a TIDAL DAY, LUNAR MONTH or METONIC CYCLE.
Serangkaian kondisi pasang surut lengkap, seperti yang terjadi selama HARI PASANG SURUT, BULAN LUNAR atau SIKLUS METONIK.
tidal datum
Datum pasang surut
See DATUM.
Lihat DATUM.
tidal day
hari pasang surut.
LUNAR DAY. The period of the daily CYCLE of the TIDES, differing slightly from the LUNAR DAY because of PRIMING and LAGGING OF THE TIDE.
HARI LUNAR. Periode SIKLUS harian PASANG SURUT, sedikit berbeda dari HARI LUNAR dikarenakan CEPAT LAMBATnya GELOMBANG.
tidal difference
Perbedaan pasang surut
Difference in TIME or HEIGHT of a HIGH or LOW WATER at a SUBORDINATE STATION and at a REFERENCE STATION for which predictions are given in the TIDE TA... more
Difference in TIME or HEIGHT of a HIGH or LOW WATER at a SUBORDINATE STATION and at a REFERENCE STATION for which predictions are given in the TIDE TABLES. The difference, when applied accor­ding to sign to the prediction at the REFERENCE STATION, gives the correspond­ing TIME or HEIGHT for the SUBORDI­NATE STATION.
Perbedaan WAKTU atau TINGGI AIR PASANG atau AIR SURUT di STASIUN SUBORDINAT dan di STASIUN REFERENSI yang mana prediksi diberikan di TABEL GELOMBANG. ... more
Perbedaan WAKTU atau TINGGI AIR PASANG atau AIR SURUT di STASIUN SUBORDINAT dan di STASIUN REFERENSI yang mana prediksi diberikan di TABEL GELOMBANG. Perbedaan tersebut, saat diterapkan sesuai dengan tanda untuk prediksi di STASIUN REFERENSI, memberikan WAKTU atau KETINGGIAN yang sesuai untuk STASIUN SUBORDINAT.
tidal epoch
Masa pasang surut
See PHASE LAG.
Lihat PHASE LAG.
tidal flat
tidal flat
A MARSH or sandy or muddy coastal flatland which is covered and un­covered by the RISE and fall of the TIDE.
RAWA atau daratan pantai berlumpur yang tertutup atau tidak tertutup PASANG SURUT GELOMBANG.
tidal harbour
Pelabuhan pasang surut
See HARBOUR.
Lihat PELABUHAN.
tidal light(s)
Cahaya pasang surut
See LIGHT.
Lihat CAHAYA.
tidal movement
Pergerakan pasang surut
The movement which includes both the vertical RISE and fall of the TIDE, and the horizontal FLOW of the TIDAL CURRENTS. This movement is associa­ted ... more
The movement which includes both the vertical RISE and fall of the TIDE, and the horizontal FLOW of the TIDAL CURRENTS. This movement is associa­ted with the astronomical TIDE-PRODUCING FORES of the MOON and SUN acting upon the rotating EARTH.
Pergerakan yang meliputi baik PASANG vertikal maupun surutnya GELOMBANG, dan ALIRAN horisontal ARUS PASANG SURUT. Pergerakan ini dihubungkan dengan KE... more
Pergerakan yang meliputi baik PASANG vertikal maupun surutnya GELOMBANG, dan ALIRAN horisontal ARUS PASANG SURUT. Pergerakan ini dihubungkan dengan KEKUATAN astronomis PENGHASIL GELOMBANG DARI BULAN DAN MATAHARI akibat dari rotasi BUMI.